Kamu..,
Empat huruf yang
bermakna.
Kamu..,
Satu kata yang
sederhana, singkat, namun sangat berarti.
Kamu..,
Adalah rindu yang kian
candu.
Kamu..,
Adalah cinta yang tak
bisa kuhindari.
Kamu..,
Adalah luka yang tak
kunjung sembuh.
Dan kita..,
Adalah masa lalu yang
terlalu sakit untuk dikenang.
0 comments:
Post a Comment